Yahoo! Messenger adalah program aplikasi komunikasi yang berguna untuk mengirimkan pesan secara instan, yang memungkinkan penggunanya berinteraksi atau chatting secara langsung di internet.
Sejarah Yahoo Messenger
Sejarah Yahoo Messenger Yahoo pertama
kali didirikan secara tidak sengaja oleh dua
orang mahasiswa Ph.D Teknik Elektro di
Stanford University, bernama
David Filo dan
Jerry Yang. Jerry Yang merupakan seorang pemuda
Asia asal
Taiwan yang ketika itu kuliah mengambil
program Ph.D. di Electrical Engine.
Informasi Software
• Jenis: Aplikasi Komunikasi
• Fungsi dan kegunaan:
Software chatting atau pesan instan
• Target
kalangan penggguna: Semua pengguna
internet
• Pengembang:
Yahoo! Inc.
• Versi terbaru:
Yahoo! Messenger 11.5
• Tanggal rilis:
24 Februari
2012
• Halaman
info produk:
http://messenger.yahoo.com/
• Ukuran
file sumber:
414 KB (Installer saja, instalasi dilakukan secara
online)
• Harga:
Gratis
Kebutuhan Sistem
• Sistem operasi:
Windows 9x/Me/2000/XP/Vista/7, tersedia juga untuk Mac dan iPhone
• Kapasitas Harddisk:
Minimal 100 MB
• Memori /
Random Access Memory (RAM): Minimal 512 MB
• Koneksi
internet: DSL atau
Broadband
Browser:
Minimal Internet Explorer 6.0
Kelebihan
1. Fitur komunikasi
2. Personalisasi pengguna
3. Kecepatannya dalam menayangkan pesan secara realtime (langsung).
4. Digunakan untuk berkomunikasi melalui teks
5. Digunakan untuk berkomunikasi melalui suara dan tatap muka melalui webcam.
6. Fitur terbarunya juga memungkinkan pengguna YM
untuk berinteraksi dengan pengguna di
layanan dan jaringan
lain, seperti
Windows Live (MSN) dan
Facebook.
7. Bisa dilakukan secara individual melalui
Private Message (PM), maupun secara massal melalui
Conference dan
Chat Room.
8. Aplikasi ini juga sangat melindungi privasi penggunanya, di mana komunikasi hanya bisa dilakukan oleh sesama pengguna yang sudah saling kenal dan terkoneksi.
Kekurangan
1. Tidak ada ruangan atau room untuk menampung semua pengguna yahoo dari semua penjuru
2. Emotion bergerak yang disediakan di web sangat terbatas.
3. Tidak ada tema yang bisa diubah-ubah.
Cara Penggunaan
1. Buka Aplikasinya
2. Log in
3. Jika ingin cari teman, klik pada add contack
4. Sudah bisa mulai chatting
5. Jika ingin keluar, maka klik log out
Cara Kerja Yahoo Messenger
Yahoo
Messenger adalah suatu aplikasi yang terhubung dengan server yang ada di
internet. User yang mendaftar ke Yahoo Massenger diberikan ID yang unik,yang dapat berupa
angka dan huruf. User lalu memberikan IDnya ke user lain yang ingin diajak
untuk berkomunikasi melalui Yahoo
Messenger. Ketika dua user berkomunikasi maka terjadi proses :
1. Alice
menginstruksikan Yahoo
Messenger client untuk mengirimkan pesan
teks kepada Bill. Client membuat sebuah paket yang berisi pesan dan
mengirimkannya ke server.
2. Server
menerima isi paketnya dan melihat bahwa si penerima adalah Bill. Server lalu
membuat sebuah paket baru yang mengandung pesan
dari Alice dan mengirimkannya ke Bill.
Sumber :
Tidak ada komentar:
Posting Komentar